Cara Memperbaiki Baterai Aki Basah Dengan Mudah

Cara Memperbaiki Baterai Aki Basah Dengan Mudah - Hallo sahabat FACEBLOGGER, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Memperbaiki Baterai Aki Basah Dengan Mudah, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Cara Memperbaiki, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Memperbaiki Baterai Aki Basah Dengan Mudah
link : Cara Memperbaiki Baterai Aki Basah Dengan Mudah

Baca juga


Cara Memperbaiki Baterai Aki Basah Dengan Mudah

Cara memperbaiki baterei aki basah. Aki atau Accu adalah sumber daya searah yang sangat penting untuk kendaraan  mobil atau motor. Tanpa aki sama saja dengan mesin tanpa bensin karena tidak ada daya yang bisa menghidupkan mesin. Walaupun saat ini aki kering banyak digunakan pada kendaraan motor, namun keberadaan aki basah masih sangat dibutuhkan terutama untuk kendaraan besar. Namun pada tips yang lain akan saya berikan tutorial cara memperbaiki aki kering yang soak.

Aki basah bodynya berbentuk bening atau jika tidak berwarna bening, bentuknya masih transparan. Tujuannya adalah untuk bisa melihat ukuran air aki dan jika sudah habis bisa diisi kembali. Jika mobil atau motor menggunakan baterei basah, harus selalu selalu di cek agar jangan sampai kehabisan air.

Keuntungan menggunakan baterai basah dibandingkan baterei kering adalah baterai basah lebih mudah di rekondisi kembali untuk menjadi baterei seperti baru lagi pula baterei basah lebih cocok dengan iklim tropis  seperti Indonesia, karena baterai aki basah tetap dingin walau cuaca panas. Selain itu dari segi harga baterai basah masih lebih murah dibandingkan dengan baterai kering.


Aki supaya awet harus selalu dirawat secara periodik. Jika setiap hari kendaraan selalu berjalan, paling tidak seminggu sekali aki harus di cek dan di rawat berikut cara perawatan aki basah

  • Matikan semua peralatan yang membutuhkan daya aki disaat mesin kendaraan pensuplai aki lagi mati.
  • Panaskan mesin kendaraan untuk mensuplai aki, sebelum menghidupkan peralatan yang lain
  • Periksa level air aki, isi air aki jika sudah mencapai batas bawah, pengisian tidak boleh melebihi batas atas di setiap selnya. Untuk meningkatkan air aki yang berkurang, pakailah air yang normal atau biasa jangan memakai air zuur, disebabkan air zuur cuma dipakai untuk aki baru yang belum terpakai. (Nb: air aki normal atau biasa = air murni atau air suling; accu zuur = campuran air murni serta asam sulfat H2SO4)
  • Periksa Terminal Aki , jangan sampai kendor atau longgar dan bisa menimbulkan percikan api

  • Periksa pengikat Aki , biasanya sarang tempat dudukan aki lambat laun bisa rusak akibat menahan beban berat dan terus digoncang, periksa apakah basih kuat atau sudah keropos atau renggang

  • Periksa apakah ada kebocoran pada Aki. aki yang selalu digoncang saat kendaaraan berjalan rentan berakibat pada benturan atau tekanan yang mengakibatkan bocornya air aki.waspadai penutup aki atau bagian badan aki

  • Periksa berat jenis Aki. Periksalah berat jenis aki dengan memakai hydrometer. Jika aki tersebut beratnya kurang dari ukuran dari aki tersebut. Maka gantiah dengan aki yang baru.atau kamu masih bisa memperbaikinya.
Jika pada suatu saat baterei aki basah tidak bisa difungsikan lagi atau sudah soak, jangan khawatir baterai aki basah bisa diperbaiki dengan cara gampang berikut adalah caranya :



Cara Memperbaiki Baterai Aki Basah Dengan Mudah


Bahan bahan yang harus sobat sediakan :

  • Air aki zuur
  • Air setengah panas
  • Obat Sakit Kepala (Bodrex) di tumbuk halus
  • Obeng

Cara memperbaiki aki :

  • Bersihkan aki dari air aki yang lama dengan cara mengisinya dengan air panas atau air hangat ulangi beberapa kali untuk memastikan sel aki bersih dari karat dan jamur dan bisa dengan normal kembali berproses. Menyiram air panas juga bertujuan untuk mengaktifkan kembali sel sel yang sudah soak.
  • Keringkan sel aki sampai benar benar kering dengan cara menjemur atau kalau selnya tidak bisa di bongkar atau anda tidak bisa membongkar aki basah , di jemur dalam posisi terbalik agar air yang ada didalam aki bisa keluar dan kering.
  • Setelah kering , isi dengan air zuur sampai pada diatas batas bawah pada masing masing sel.
  • Setelah diisi semua masukkan bubuk bodrek (obat untuk sakit kepala dan flu) , ukurannya 1 sel 1 butir bubuk bodrex.
BACA JUGA : begini rupanya makna dibalik logo garputala yamaha
 
Tutup kembali dan diamkan dalam 1 -2 hari agar bereaksi kembali.  Mungkin anda merasa heran mengapa bisa memperbaiki aki basah dengan bodrex, ternyata dengan obat bodrex sebagai campuran untuk Air Zuur, Akan tetapi hal ini sudah terbukti ampuh, bahan-bahan kimia yang terdapat pada obat bodrex beserta larutan aki tersebut mampu mereduksi -oksidasi dengan demikian aki mampu berfungsi lagi. Kandungan Kofein, Propifenazon, dan Parasetamol yang terdapat pada obat bodrex selaku penghilang dan pereda rasa sakit rupanya dapat memperbaiki pada aki yang sudah tidak bisa dipakai atau rusak.
Demikian cara memperbaiki baterei aki basah



Demikianlah Artikel Cara Memperbaiki Baterai Aki Basah Dengan Mudah

Sekianlah artikel Cara Memperbaiki Baterai Aki Basah Dengan Mudah kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Memperbaiki Baterai Aki Basah Dengan Mudah dengan alamat link https://robby-novianto.blogspot.com/2017/01/cara-memperbaiki-baterai-aki-basah.html

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »