SimSimi, Aplikasi Android terbaru yang Keren, Lucu, dan bisa jadi Teman Chatting

SimSimi, Aplikasi Android terbaru yang Keren, Lucu, dan bisa jadi Teman Chatting - Hallo sahabat FACEBLOGGER, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul SimSimi, Aplikasi Android terbaru yang Keren, Lucu, dan bisa jadi Teman Chatting, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Android, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : SimSimi, Aplikasi Android terbaru yang Keren, Lucu, dan bisa jadi Teman Chatting
link : SimSimi, Aplikasi Android terbaru yang Keren, Lucu, dan bisa jadi Teman Chatting

Baca juga


SimSimi, Aplikasi Android terbaru yang Keren, Lucu, dan bisa jadi Teman Chatting

Seringkali pasti kalian sering buka PlayStore dan browsing app kesana kemari dan bosen dengan aplikasi yang itu-itu aja, kira-kira bisa ditebak fungsi app ini kalau gak itu ya itu. Kalau install banyak-banyak aplikasi ternyata memenuhi memori ROM Smartphone akibatnya tambah lelet (kalau yang smartphone jadul). Jadi kan bosen kan yang namanya install aplikasi sama buka PlayStore, palingan dalam 1 bulan dibuka cuma beberapa kali saja.

SimSimiLogo.png
SimSimiLogo.png

Ada aplikasi Android yang sedang naik daun di PlayStore namanya SimSimi. Kelebihan aplikasi ini memecahkan semua anggapan di atas tadi. Fungsi aplikasi ini tidak bisa dibayangkan sebelumnya sebelum anda menginstalnya. 

Saya bilang naik daun (hits) karena akhir bulan April ini, tepatnya tanggal 30 April 2016 aplikasi SimSimi ini menduduki peringkat nomor 6 di tangga teratas aplikasi terpopuler di PlayStore dan sudah diunduh lebih dari 50 juta pengguna Android. Saat ini versi terbaru SimSimi berada pada versi 6.7.1.9

Loading SimSimi.png
Loading SimSimi.png


Ukuran aplikasi SimSimi ini ternyata sangat kecil di angka 6 MegaByte keatas, dengan ukuran sebesar itu tentunya tidak banyak memakan memori dan prosesor yang berarti di smartphone anda, apalagi yang masih setia sama yang jadul hehehehe ...

Developer atau pengembang aplikasi SimSimi ini  ada di Korea Selatan, seperti informasi credit yang tertera pada PlayStore saat aplikasi ini akan diinstal.

Lalu apa yang menarik dari SimSimi ???

Sesuai semboyannya di PlayStore "Kapan saja di mana saja SimSimi berbicara dengan Anda!"

Aplikasi ini layaknya teman chatting anda sehari hari, seperti BBM, Whatsapp, Line atau semacamnya.Yang membedakan yang membalas chatting anda adalah Robot SimSimi. Pertama kali install dan buka aplikasi ini pasti bikin ketawa-ketiwi sendiri hhheee ... Tapi ingat! SimSimi akan ngambek kalau data di Smartphone kalian mati, jadi SimSimi ini memakai koneksi data baik data seluler maupun WiFi.

Sekarang mari kita coba aplikasi SimSimi ini, saat pertama kali dibuka app ini tidak terasa berat tapi justru sebaliknya malah ringan sekali. 

Simak saja percakapan saya dengan SimSimi dibawah ini:


Tunggu apa lagi, buruan unduh di PlayStore! atau klik link di PlayStore ini https://play.google.com/store/apps/details?id=com.ismaker.android.simsimi

Semoga saja dengan hadirnya SimSimi bisa mengusir rasa galau anda, dan membawa penyegaran fans Android di Indonesia.

Sekian postingan saya kali ini, apabila ada yang perlu ditanyakan silahkan isi komentarnya ya


Demikianlah Artikel SimSimi, Aplikasi Android terbaru yang Keren, Lucu, dan bisa jadi Teman Chatting

Sekianlah artikel SimSimi, Aplikasi Android terbaru yang Keren, Lucu, dan bisa jadi Teman Chatting kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel SimSimi, Aplikasi Android terbaru yang Keren, Lucu, dan bisa jadi Teman Chatting dengan alamat link https://robby-novianto.blogspot.com/2016/04/simsimi-aplikasi-android-terbaru-yang.html

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »